Meningkatnya Kasus Covid 19 di Bantar, Tedy Setyadi Kembali Perketat Prokes

Jum, 18 Feb 2022 03:01:54pm Dilihat 1242 kali author karnoven sihotang
[Sassy_Social_Share]

PLATMERAH [Tasikmalaya] -Seiring Meningkatnya kembali Kasus Covid-19 di Wilayah puskesmas Bantar, Kec. Bungursari kota Tasikmalaya khususnya dan kota Tasikmalaya secara menyeluruh membuat semua pihak merasa khawatir.

Menyikapi hal tersebut, Kepala puskesmas Bantar, Kec. Bungursari Tedy Setyadi, mengungkapkan, bahwa Meningkatnya kembali positif Covid-19 di Wilayah puskesmas Bantar diakibatkan oleh pandemi varian baru omicron dan yang paling utama melemahnya Kepatuhan pada penerapan protokol Kesehatan di masyarakat.

” Jadi ya pada Prokes yang utama, kembali pada pengetatan Prokes ” ungkap Tedy kepada awak media ditemui di Kantornya, jumat (18/2/22)

Saat ini diwilayah puskesmas Bantar, menurut data
yang disamapaikan kepala puskesmas Tedy Setyadi, ada sekitar 30 orang yang terpapar covid-19, diantaranya 3 orang psositif pasien dirawat di RS. TMC dan 27 positif dengan menjalani isolasi Mandiri.

” warga yang terpapar positf Covid -19 tersebut indikasinya bisa varian baru omicron atau yang lama ” imbuhnya.

Sementara itu untuk pemeberian vaksin terus berjalan di puskesmas Bantar dilakukan tiap hari djposko vaksinasi puskesmas Bantar.

“untuk pemeberian vaksin saat ini boster masih memakai jenis sinovac dan astrazeneca kepada warga, sementara untuk data mereka yang positif terpapar Covid-19 Saat ini, mereka memang ada yang sudah di vaksin dan ada yang Belum ” tandasnya. (Deniz Asdhans)

News Feed

Cerdas dan Aman Bertransaksi Digital Secara virtual

Sel, 2 Apr 2024 02:59:58pm

Cerdas dan Aman Bertransaksi Digital Secara virtual Platmerah.net,Jakarta, -  Menghadapi tantangan digitalisasi keuangan, literasi keuangan dan...

DPC PKB Kota Depok Buka Pendaftaran Bakal Calon Wali dan Wakil Walikota Depok

Sel, 2 Apr 2024 12:55:31pm

DPC PKB Kota Depok Buka Pendaftaran Bakal Calon Wali dan Wakil Walikota Depok Platmerah.net,Depok- DPC PKB KotaDepok Lauching Pendaftaran...

Sebanyak 24 Siswa SMA Bukit Asam Tanjung Enim Lolos Masuk PTN Melalui Jalur SNBP

Sen, 1 Apr 2024 09:39:47am

Platmerah.Net I TANJUNG ENIM (SUMSEL) - Luar biasa apa yang telah diraih oleh Sekolah Menengah Atas Bukit Asam (SMABA) Tanjung Enim Sumatera Selatan,...

DPC PSI 1922 Kota Depok  Gelar Buka Puasa Bersama

Jum, 29 Mar 2024 05:19:14pm

DPC PSI 1922 Kota Depok  Gelar Buka Puasa Bersama Platmerah.net,Depok- Seperti juga tahun tahun sebelumnya setiap bulan Suci  Ramadhan, DPC...

Satu-Satunya di Sumsel, ASN Pemkab. Muara Enim Terima TPP THR dan TPP Gaji 13

Jum, 29 Mar 2024 09:58:45am

“Honorer dapat THR Rp 500 Ribu dari Masing-masing OPD”   Platmerah.Net I MUARA ENIM (SUMSEL) - Menjelang hari raya Idul Fitri 1445 H, Pemkab....

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 13
  • Visit Today : 14
  • Visitors Total : 76367
  • Visit Total : 142101