AKIPBA Kembali Buka Penerimaan Mahasiswa Baru,Tahun Akademik 2022-2023

Sel, 23 Agu 2022 10:38:11pm Dilihat 1845 kali author aldo muara enim
531EEFE9-CFC9-4C45-B93F-4772F0DB5CAE
[Sassy_Social_Share]

Platmerah.net I  TANJUNG ENIM (SUMSEL) – Akademi Komunitas Industri Pertambangan Bukit Asam atau yang disingkat AKIPBA yang merupakan institusi pendidikan tinggi vokasi Diploma-I (D-I) yang terletak di Tanjung Enim, kecamatan Lawang Kidul, Kabupaten Muara Enim, Sumatera Selatan mulai hari ini, Selasa  23 Agustus 2022, resmi mengumumkan Penerimaan mahasiswa baru AKIPBA tahun akademik 2022/2023.

Hal itu disampaikan Direktur AKIPBA, Dra. Hj. Nurbaiti, MM melalui Wakil Direktur (Wadir) Non Akademik Apriansyah Zulatama, M.Pd.T.,M.Tr.T kepada wartawan platmerah.net Selasa (23/08/2022).
 
 
Dijelaskan Apriansyah, AKIPBA sendiri memiliki 3 Program Studi, yakni Teknik Perawatan Alat Tambang (T-PAT), Teknik Pengoperasian Alat Tambang (T-POT) dan Teknik Pegolahan Hasil Tambang Mineral dan Batubara (T-PHT).
 
“Dan saat ini telah dibuka Pendaftaran PMB (Penerimaan Mahasiswa Baru) AKIPBA tahun Akademik 2022/2023 dengan Beasiswa Penuh.
Bagi yang berminat dan berkeinginan tinggi untuk melaksanakan pendidikan didunia pertambangan, dipersilahkan saja untuk mendaftar di PMB AKIPBA TAhun Akademik 2022/2023 dengan syarat dan ketentuan berlaku,”ujarnya.
 
“Adapun pendaftaran dilakukan secara online melalui link https://akipba.ac.id/pmb-akipba/ atau dapat mengunjungi situs resmi http://akipba.ac.id. Untuk info lebih lanjut dapat disampaikan pada admin Instagram akipba di @akipba dan email info@akipba.ac.id,”pungkasnya. (HAI)
 

News Feed

Ikabento Gelar Kajian Islami,Hidup Sehat Ala Rosulullah..

Ming, 12 Okt 2025 02:17:46pm

Ikabento Gelar Kajian Islami,Hidup Sehat Ala Rosulullah..   Platmerah.net,Depok-Kajian Islam ikatan Keluarga Benteng Barito (Ikabento) Hidup...

Indonesia Vs Vietnam Dua Jalan berbeda Indonesia didukung Amerika

Sab, 11 Okt 2025 08:07:57pm

 Laksamana Sukardi Platmerah.net, Jakarta- Menurut Departemen Luar Negeri (State Department) Amerika, naiknya Presiden Soeharto di tahun 1965 dan...

Imam Musanto Tampung Aspirasi Warga Pancoran Mas di Masa Reses DPRD Depok.

Sab, 11 Okt 2025 12:52:00pm

Imam Musanto Tampung Aspirasi Warga Pancoran Mas di Masa Reses DPRD Depok.   Platmerah.net,Depok- Reses merupakan amanat undang- undang yang...

Edi Masturo  Apresiasi penun jukan   Depok, Sebagai Estalase Strategis  Nasional

Sab, 11 Okt 2025 12:12:31am

Edi Masturo  Apresiasi penun jukan   Depok, Sebagai Estalase Strategis  Nasional Platmetah.net,Depok-  Depok secara demografi sebuah kota...

Menhan Sebut Awak Media Gratis Berobat di RSPPN Soedirman

Jum, 10 Okt 2025 09:58:24pm

  Platmerah.net,Jakarta- Menteri Pertahanan Sjafrie Sjasoeddin -sebut-awak-media-gratis-berobat-di-RSPPN -Soedirman,hsl itu disampaikan saat...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 802
  • Visit Today : 859
  • Visitors Total : 385740
  • Visit Total : 687320