BRI Cilangkap Maksimalkan Pelayanan Jelang Idul Fitri 1446 H

Jum, 14 Mar 2025 11:32:56am Dilihat 200 kali author Wismo
IMG-20250314-WA0017(1)
[Sassy_Social_Share]

BRI Cilangkap Maksimalkan Pelayanan Jelang Idul Fitri 1446 H

Platmerah.net, Jakarta-  Komitmen BRI Branch Office (BO) Mabes TNI Cilangkap untuk selalu memberikan pelayanan terbaik kepada setiap nasabah tidak diragukan lagi.

Pemimpin Cabang BRI Mabes TNI Cilangkap, Muhammad Alfie Syahrin mengatakan, hal ini dibuktikan dengan petugas BRI memastikan kondisi Mesin Echannel BRI selalu dalam keadaan terbaik, baik kondisi mesin maupun Premieses E-Channel tersebut sehingga nasabah merasa nyaman dan aman dalam bertransaksi dimesin E-Channel BRI.

Guna menghadapi Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah, petugas BRI melakukan pengecekan berkala di setiap mesin E-Channel BRI (ATM, CRM, EDC) diwilayah Cilangkap.

“Kegiatan ini bermaksud untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada nasabah untuk bertransaksi di mesin E-Channel BRI,” terangnya.

Ia mengatakan, BRI akan terus memberikan rasa aman dan nyaman kepada nasabah dalam bertransaksi di mesin E-Channel BRI.

“Kami juga menyediakan petugas yang siap menjaga mesin E-Channel selalu dalam keadaan baik,” jelasnya.

Selanjutnya, dengan berbagai kemudahan dan keamanan yang disediakan, Branch Office Mabes TNI Cilangkap siap memenuhi kebutuhan transaksi perbankan kapanpun dan dimanapun.(**).

News Feed

Akibat Nonton BF Oknum Pengurus Panti Asuhan Dolok Masihul Lakukan Pelecehan

Rab, 11 Sep 2024 05:43:38pm

Akibat Nonton BF Oknum Pengurus Panti Asuhan Dolok Masihul Lakukan Pelecehan Platmerah.net,Serdang Bedagai, Sumatera Utara – Seorang anak yatim...

Jokowi Lantik Gus Ipul Jadi Mensos Gantikan Risma

Rab, 11 Sep 2024 03:07:59pm

  Jokowi Lantik Gus Ipul Jadi Mensos Gantikan Risma Platmerah.Net,Jakarta - Gus Ipul Resmi Dilantik sebagai Menteri Sosial, Siap Maksimal...

Gus Ipul Gantikan Tri Rismaharini Jadi Mensos Dan Irjen Eddy Hartono Jadi Kepala BNPT

Rab, 11 Sep 2024 09:37:02am

  Gus Ipul Gantikan Tri Rismaharini Jadi Mensos Dan Irjen Eddy Hartono Jadi Kepala BNPT Platmerah.net,Jakarta-Presiden Jokowi dijdwalkan...

Dirut Bulog Bayu Krisnamurthi diganti Wahyu Suparyono.

Sen, 9 Sep 2024 10:01:56pm

Bayu Krisnamurthi  Plat.etah.Net,Jakarta-Menteri BUMN Erick Thohir merombak direksi Perum Bulog. Direktur Utama Bayu Krisnamurthi diganti Wahyu...

Dugaan Penyalahgunaan Dana Desa di 27 Desa Dolok Masihul Dilimpahkan ke Kejari Serdang Bedagai

Sen, 9 Sep 2024 09:12:14pm

Platmerah.Net-Serdang Bedagai, 9 September 2024 – Dugaan penyalahgunaan Dana Desa (DD) di 27 desa di Kecamatan Dolok Masihul, Kabupaten Serdang...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 192
  • Visit Today : 223
  • Visitors Total : 166335
  • Visit Total : 293533