PKS Depok Lakukan Regenerasi Kepemimpinan Terencana Di Internal Partai.

Sel, 1 Okt 2024 12:43:19pm Dilihat 51 kali author Wismo
IMG-20241001-WA0076_copy_1024x768
[Sassy_Social_Share]

 

Ketua DPRD Depok 2024-1029-Ade Supriatna

 

PKS Depok Lakukan Regenerasi Kepemimpinan Terencana Di Internal Partai.

Platmerah.net,Depok-Partai Keadilan Sejahtera PKS Kota
Depok melakukan penyegaran dengan menetapkan anggota DPRD Kota Depok, Ade Supriatna menjadi Ketua DPRD Kota Depok periode 2024-2029.

Sekretaris DPD PKS Kota Depok, Hermanto Setiawan di Depok, Senin menjelaskan pemilihan Ade Supriatna sebagai Ketua DPRD Kota Depok merupakan bagian dari regenerasi kepemimpinan yang terencana di internal partai.

“Tentunya senuanya ini melalui mekanisme musyawarah,” tegas Hermanto.

Sesuai tradisi, PKS di DPRD Depok mendapat jatah Ketua DPRD karena mendapat kursi paling banyak yakni 13 dari 50 kursi.

Selanjutnya Partai Gerindra meraih delapan kursi, tujuh kursi l Golkar, enam kursi PDIP, lima kursi masing-masing diperoleh Partai Demokrat dan PKB, dua kursi masing-masing oleh PAN dan PPP, dan masing-masing satu kursi untuk NasDem dan PSI.

Menurut Hermanto PKS berkomitmen untuk mempersiapkan kader-kader terbaiknya untuk mengemban amanah besar.

“Kami yakin, Ade Supriatna mampu menjalankan tugas dengan penuh integritas dan membawa kemajuan bagi Kota Depok,” jelasnya.

Kepemimpinan Ade Supriatna di DPRD akan mampu menjadi lembaga yang lebih transparan, inklusif, dan proaktif dalam memperjuangkan kepentingan rakyat.

“Dengan semangat regenerasi, PKS siap melanjutkan perjuang an untuk membawa perubahan positif di Kota Depok,” katanya.***

 

News Feed

Last Minute Anies Batal Jadi Cagub Dari PDIP

Sel, 27 Agu 2024 06:01:57am

Last Minute Anies Batal Jadi Cagub Dari PDIP PlatMerah.Net,Jakarta- Ketua Umum DPP PDI Perjuangan (PDIP), Megawati Soekarno putri batal...

Warga Keluhkan Pelayanan ASN Di Kecamatan Dolok Masihul

Sel, 27 Agu 2024 01:16:48am

Warga Keluhkan Pelayanan ASN Di Kecamatan Dolok Masihul PlatMerah.Net,Serdang Bedagai- Aparatur Sipil Negara (ASN) diharapkan menjaga integritas dan...

Seratus Wartawan Dari PWI dan IJTI Ikuti Focus Group Discussions (FGD) Di Bumi Wiyata.

Sen, 26 Agu 2024 10:43:31pm

Seratus Wartawan Dari PWI dan IJTI Ikuti Focus Group Discussions (FGD) Di Bumi Wiyata. PlatMerah.Net, Depok-Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota...

Ramses Sitorus: Keluarga Jokowi Masuk Panggung Politik Karena Kekuatan Rakyat Meminta, Bukan Dinasti?

Ming, 25 Agu 2024 10:08:15pm

Platmerah.net, Jakarta, -Ketua Umum ASPRAGI, Ramses Sitorus, menegaskan bahwa keterlibatan keluarga Presiden Joko Widodo dalam dunia politik bukanlah...

Penangkapan Bandar Narkoba oleh TNI 0204/DS, Insiden Pengusiran  Terhadap Wartawan Saat Meliput

Ming, 25 Agu 2024 09:57:32pm

Penangkapan Bandar Narkoba oleh TNI 0204/DS, Insiden Pengusiran  Terhadap Wartawan Saat Meliput Platmerah.net,Serdang- Personel TNI dari Kodim 0204...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 28
  • Visit Today : 28
  • Visitors Total : 102454
  • Visit Total : 201702