Sidang Paripurna Depok Bahas RPJPD Kota Depok 2025-2045

Sel, 11 Jun 2024 09:33:29am Dilihat 125 kali author Wismo
20240610_153556-768x428
[Sassy_Social_Share]

Sidang Paripurna Depok Bahas RPJPD Kota Depok 2025-2045

Platmerah.net, Depok-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok menggelar Rapat Paripurna dalam rangka masa sidang ke dua Tahun sidang 2024 dalam rangka penyampaian Raperda tentang RPJPD Kota Depok Tahun 2025-2045. di Gedung Paripurna DPRD, Grand Depok City, Kota Depok pada Senin (10/06/2024).

Dalam sambutannya Ketua DPRD Kota Depok TM. Yusufsyah Putra menjelaskan bahwa,”Penyampaian Raperda Kota Depok tentang RPJPD Kota Depok Tahun 2025-2045 akan di bahas dalam rapat kerja panitia khusus,” ujarnya.

Walikota Depok Kh Mohamad Idris
Sementara itu,
Walikota DR.Moh.Idris ketika menyampaikan Raperda Tentang RPJPD 2025-2045 Dalam Sidang Paripurna DPRD Kota Depok mengatakan,” Ter kait dengan dokumen RPJPD,merupakan panduan strategis untuk mengarahkan jalannya pembangunan Kota Depok selama 20 tahun ke depan, dimana seluruh isi dokumen mulai dari visi, misi sampai dengan target indikator utama pembangunan menuju pada RPJP Nasional dan RPJP provinsi Jawa Barat serta dalam penyusunannya di asistensi oleh pemerintah provinsi Jawa Barat, kami dapat memastikan bahwa RPJPD Kota Depok selaras dengan tujuan pembangunan nasional dan provinsi yaitu mewujudkan kesejahteraan masyarakat yang berkeadilan dan berkelanjutan,” terang Walikota Depok Mohammad Idris.

Dikatakan,terkait Visi Kota Depok emas 2045 mencakup tiga pilar utama yaitu Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan, maju ditandai dengan modernisasi kreativitas dan daya saing yang tercermin dalam peningkatan aksesi bilitas dan kualitas layanan di berbagai sektor serta tata kelola pemerintahan transpa ran dan berorientasi pada kepuasan warga, Sejahtera mencerminkan keseimbangan kemandirian dan kualitas kehidupan masyarakat yang didukung 4 pilar utama..

Idris menambahkan, empat Pilar utama tersebut yaitu Madani, adil ,tangguh dan berbudaya ,sedangkan berkelanjutan merujuk pada pembangunan yang menjaga keutuhan kelestarian dan keseimbangan lingkungan hidup untuk memastikan keselamatan dan kesejah teraan generasi saat ini maupun masa depan.

Idris menuturkan, maju kotanya, Sejahtera kehidupan nya dan Berkelanjutan pem bangunannya, untuk mencapai Visi ini kita telah menetapkan 8 misi
1. Mewujudkan transformasi sosial yang inklusif sehat dan cerdas.
2. Mewujudkan transformasi ekonomi yang kreatif inovatif dan bertumpu pada ekonomi hijau.
3. Mewujudkan transformasi tata kelola pemerintahan yang melayani berbasis digital dan berkelas dunia.
4. Mewujudkan kota yang aman dan tertib serta menjaga stabilitas ekonomi daerah.
5. Mewujudkan ketahanan sosial budaya dan psikologi yang berkelanjutan dan berbasis ketahanan keluarga.
6.Meningkatkan pembangunan wilayah yang merata dan berkeadilan.
7.Mengembangkan sarana dan prasarana pelayanan dasar yang berkualitas dan ramah lingkungan.
8.Mewujudkan pembangunan yang berkesinambungan.

Untuk arah kebijakan ini dibagi ke dalam empat tahapan pembangunan yaitu : tahap 1.Penguatan pondasi mulai 2025-2029 penguatan pondasi sosial ekonomi tata kelola untuk memasuki transformasi pembangunan yang masih dan berkesinambungan, tahap ke-2 akselerasi transformasi 2030 sampai 2034 yaitu penerapan pembangunan berbasiskan inovasi pemberdayaan modal sosial digitalisasi dan peman faatan teknologi berkelanjutan, tahap ke-3 tahun 2035- 2039 pencapaian kemajuan dan berkelanjutan pembangunan yang sudah yang menyejah terakan untuk semua, tahap ke-4 2040-2045 Indonesia dan Depok sebagai Kota peradaban yang maju sejahtera dan berke lanjutan.(Wismo).

News Feed

Mobil Truk Container Pengangkut Barang PT.Kewalram Unit dua Melintasi Jalan kls tiga dan jalan Kabupaten Serta Jalan Desa

Sel, 8 Okt 2024 05:38:06pm

.CIMANGGUNG  PLATMERAH NET  Mobil Truk Container Pengangangkut Barang PT Kewalram Unit dua menjadi pusat perhatian masyarakat termasuk Media masa,...

Dinas Pendidikan Kota Depok Gelar Pembekalan Terkait Penanganan Kekerasan Di Lingkungan Sekolah.

Sel, 8 Okt 2024 04:31:05pm

Dinas Pendidikan Kota Depok Gelar Pembekalan  Terkait Penanganan Kekerasan Di Lingkungan Sekolah.   Platmerah.net,Depok-Dinas Pendidikan Kota...

Terbelah Dukungan Masyarakat Minang Di Pilkada Depok

Sen, 7 Okt 2024 11:05:27am

Terbelah Dukungan Masyarakat Minang Di Pilkada Depok   Platmerah.net, Depok- Komunitas masyarakat Sumatra Barat yang merantau di Kota Depok...

GPHNRI Bersama LSM Tuar Bersatu Melaporkan serta menyerahkan dokumen Data korupsi

Jum, 4 Okt 2024 10:12:37pm

JAWA BARAT. PLATMERAH  NET    Pada hari Senin, pukul 10:00 hingga 13:00, berlangsung kegiatan bertajuk "Jawa Barat Darurat Korupsi : Usut Semua...

Dugaan Korupsi Menghantui Rumah Sakit Pabatu, Manajer Sulit Ditemui?

Jum, 4 Okt 2024 11:09:59am

Dugaan Korupsi Menghantui Rumah Sakit Pabatu, Manajer Diduga Sulit Ditemui Platmerah.net, Serdang Bedagai - Rumah Sakit Pabatu, milik BUMN PTPN IV...

Baca Juga

Kabupaten Muara Enim Sukses Menjadi Tuan Rumah Jambore Purna Paskibra Indonesia Prov. Sumsel

Diduga Kades Momea Melakukan Pungli BLT Mengatasnamakan Bantuan Mesjid

Antisipasi El Nino, Bupati Purwakarta Siap Kerahkan Ribuan Relawan Atasi Bencana Dan Kebakaran Hutan

Festival Budaya Ini Dekatkan Wayang pada Milenial

Peran Penting UHN Medan Dalam Pemberantasan Korupsi, Hadirkan Wakil Ketua KPK di Kuliah Umum

Pernyataan Sikap Tegas Ketua PBB DPC Humbahas Terhadap Pelaku Pembunuh di Sampean, Bukanlah Anggota PBB Humbahas. HUMBAHAS, …..(nama media). Ormas Pemuda Batak Bersatu (PBB) DPC Humbahas Menyatakan sikap tegas terhadap pelaku pembunuhan di desa Sampean yang sebenarnya bukan lagi anggota PBB Humbahas. Hal itu di nyatakan langsung oleh ketua DPC Humbahas, Korban Purba S.Pd, dalam rapat koordinasi KSB PBB se kab Humbahas sekaligus melakukan acara konferensi pers di Purba dolok, kec. Dolok sanggul, kab.Humbang hasundutan pada hari Sabtu, 17 September 2022. Diketahui sebelumnya, telah terjadinya pembunuhan kepada Alm.Harlen Sinaga pada hari Minggu,28/8/2022, oleh pelaku Hinsa Sianturi di desa Sampean, kecamatan Dolok sanggul kabupaten Humbang hasundutan. Dalam Pernyataan ini Korban Purba selaku ketua PBB DPC Humbahas, menyatakan ; diduga ada oknum yang memperburuk ormas PBB. Kepada awak media ini Korban Purba menjelaskan bahwa adanya media yang membawakan photo profil pelaku HS menggunakan dinas uniform PBB. “Dengan adanya media yang membawakan uniform PBB tanpa kordinasi dengan saya selaku ketua DPC PBB Humbahas, merupakan tindakan yang hanya mengembangkan medianya saja. Dimana saudara HS merupakan tidak anggota lagi, dibuktikan dengan surat pemecatannya tertanggal 03 Juni 2022. dengan surat keterangan DPC Humbahas terlampir pada SK No.005/SK/PBB DPC HH/VI/2022. “Ujar Korban Purba. “Saya berharap media yang memasukkan uniform PBB di medianya bisa menarik beritanya karena sudah termasuk melanggar kode etik jurnalistik.”Tambahnya. Banyak tindakan yang saat ini untuk memojokkan nama baik PBB termasuk media yang membawakan uniform PBB. Perlu diingat, saat pendampingan penguburan zenajah almarhum pak Rinal di desa sappean dan pengawalan kasus tersebut oleh PBB humbahas,banyak masyarakat yang mendukung PBB bahkan ingin membuka ranting di desa itu. Diduga ada oknum yang memperburuk organisasi PBB ini, terkhusus di kabupaten Humbang Hasundutan.”Tandas ketua PBB DPC Humbahas, Korban Purba S.Pd

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 124
  • Visit Today : 161
  • Visitors Total : 102399
  • Visit Total : 201631