Ikatan Motor Indonesia (IMI) Sultra akan menggelar Rakornis dan Rakerprov IMI tahun 2022

Ming, 10 Apr 2022 09:06:07am Dilihat 1142 kali author Rintos Sastro Sinambela
IMG-20220410-WA0007
[Sassy_Social_Share]

PLATMERAH || KENDARI || Dewan Pembina Yudi Motor Sport, Hardianto Mahardika menjelaskan Ini merupakan agenda terjadwal harus ada event dalam satu tahun, selain itu kegiatan Ini diagendakan untuk menambah semangat para atlet di Sultra.

“Rakerprov ini diagendakan dimana satu tahun itu harus diadakan event. Selain itu kegiatan Ini diagendakan untuk menambah semangat para atlet di Sultra,” jelasnya saat ditemui awak media

Selanjutnya Yudianto dalam waktu dekat ini akan melakukan event atau agenda di Kota Baubau, yaitu agenda Swalon dan Motor Cricle. “Kegiatan ini dilakukan guna mempersiapkan para atlet di akhir tahun untuk mengikuti Pra PON,” ujarnya.

Dikatakan , Ketua KONI Sultra, Alvian Taufan Putra sangat mengapresiasi IMI Sultra karena salah satu cabor yang paling aktif di Sultra. Saya sangat mendukung kalau bisa rebut semua 12 medali dan akan menyiapkan anggaran yang cukup demi suksesnya acara Porprov, ini semua saya lakukan karena saya adalah putra Sultra dan dari Kader IMI Sultra.

Dan Alvian selaku ketua Koni Sultra mengharapkan IMI Sultra menjadi wadah bagi anak anak muda yang sering melakukan balap liar pada saat bulan ramadhan di jembatan Kuning Sultra dan menjadi incaran Polisi tutur alvian.

Menanggapi hal itu, Yudianto mengharapkan bisa menjadi contoh bagi cabang olah raga lainnya

Lebih lanjut Yudi menuturkan untuk mengurangi balapan liarpihaknya tengah mempersiapkan event-event.

“Kami tengah mempersiapkan event-event untuk mengurangi balapan liar yang marak terjadi di Sultra,”

Kontributor Sultra
Iskandar Rapi

News Feed

Indonesia Berpotensi Jadi Gerbang Internet Dunia

Sen, 7 Feb 2022 07:53:51am

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate menyebutkan bahwa Indonesia berpotensi menjadi negara penghubung internet di segala...

Tidak Berizin, Layanan Rapid Antigen di Pelabuhan Ketapang Ditertibkan

Sen, 7 Feb 2022 07:26:54am

Petugas Pol PP yang tergabung dalam Satgas COVID-19 Banyuwangi melakukan penertiban banner pos rapid antigen di Ketapang, Banyuwangi, Jawa Timur,...

Kemenhub: Turis Bisa Masuk Lewat Soekarno Hatta

Sen, 7 Feb 2022 07:26:49am

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) meralat aturan terbaru untuk perjalanan luar negeri. Dalam koreksinya, Kemenhub menyatakan WNI dan WNA dengan...

Tak Ada PCR yang Sempurna Kata Menkes Kala Hasil Tes Beda

Sen, 7 Feb 2022 07:17:04am

Menkes Budi Gunadi Sadikin buka suara mengenai hasil tes PCR Corona yang berbeda-beda. Budi mengatakan tak ada tes PCR yang sempurna. "Tidak ada tes...

Maaf Vicky Prasetyo, Kalina Oktarani Tegas Ogah Rujuk Lagi

Sen, 7 Feb 2022 07:14:58am

Perceraian antara Kalina Oktarani dan Vicky Prasetyo menjadi isu hangat di awal tahun ini. Pasangan kontroversial ini memilih untuk berpisah setelah...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 111
  • Visit Today : 204
  • Visitors Total : 176870
  • Visit Total : 320085