Bripda Tito Tampubolon Diketahui Merupakan Dalang Penyerangan RS Bandung, 8 Oknum Polisi Terlibat

Sel, 8 Nov 2022 01:40:14pm Dilihat 1583 kali author Rintos Sastro Sinambela
Bripda-Tito-Tampubolon
[Sassy_Social_Share]

PLATMERAH || Medan || Seputar institusi kepolisian, oknum polisi nakal terus menjadi komsumsi  dan mencuri perhatian publik khususnya di Sumatera Utara.

Baru-baru ini kasus penganiayaan perawat  RS Bandung oleh beberapa oknum polisi yang di otaki Bripda Tito sangat mencoreng instansi.

Bipda Tito Tampubolon diketahui merupakan dalang dari penyerangan rumah sakit dan menyekap perawat.

Ia merupakan anggota Dit Samapta Polda Sumatera Utara.

Bersama tujuh rekannya, Bripda Tito Tampubolon kabur dari barak untuk mabu-mabukan dan main perempuan, sehingga terjadilah peristiwa tersebut.

Ia sempat pergi ke Hotel OYO dan berencana tidur bareng kekasihnya bernama Debby Hutapea.

Namun, rencana tidur bareng itu terganggu lantaran dua teman perempuannya yang lain merasa disekap.

Tampang 8 orang oknum polisi yang melakukan penyerangan RS Bandung dan menganiaya seorang perawat. (Sumber : Okezone).

Mereka yang merasa disekap oleh Bripda Tito Tampubolon adalah Ayu J Tambunan dan Iten.

Saat itu, Bripda Tito Tampubolon terlibat cekcok dengan teman lelaki Ayu, yang merupakan sekuriti di RS Bandung.

Dari cekcok ini, Bripda Tito Tampubolon kemudian melakukan penyerangan.

Akibat ulahnya, Kapolda Sumut, Irjen RZ Panca Putra Simanjuntak sampai minta maaf ke publik.

Bahkan, sejumlah calon jenderal lainnya yakni Kapolrestabes Medan, Kombes Valentino Alfa Tatareda, Direktur Samapta, Kombes Bambang Sigit Priyono, Kabid Propam Polda Sumut, Kombes Joas Feriko dan Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Hadi Wahyudi harus menyampaikan permintaan maaf serupa ke publik dilansir dari tribunmedan.com, Selasa, 08/11/2022.

“Kami menyampaikan permohonan maaf atas peristiwa itu kepada ketidaknyamanan yang dilakukan oleh beberapa oknum anggota polri,” kata Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Hadi Wahyudi.

Comments are closed.

News Feed

Debat Publik Calon Wali Kota Tebing Tinggi Berjalan Lancar, Namun Dikeluhkan karena Minimnya Fasilitas

Ming, 20 Okt 2024 03:10:16pm

  Debat Publik Calon Wali Kota Tebing Tinggi Berjalan Lancar, Namun Dikeluhkan karena Minimnya Fasilitas Platmerah.net,Tebing Tinggi - Komisi...

Koalisi Pewarta Warta LBH Dan LSM Surati Walikota  Tebing  Tinggi Atas  Permasalahan Proyek  Water Park 

Ming, 20 Okt 2024 12:18:35pm

Koalisi Pewarta Warta LBH Dan LSM Surati Walikota  Tebing  Tinggi Atas  Permasalahan Proyek  Water Park  Platmerah.net,Tebing Tinggi – Proyek...

Menhub Resmikan Stasiun Pondok Rajeg, Jabodetabek Semakin Terhubung

Sab, 19 Okt 2024 05:16:07pm

Menhub Budi Karya Sumadi(tengah), Walikota Depok KH Mohamad Idris(kiri). Menhub Resmikan Stasiun Pondok Rajeg, Jabodetabek Semakin...

Dokter Ririn Farabi Gelar RapatKonsolidasi dan Bahas Program Kerja di Markas KBRD.

Sab, 19 Okt 2024 04:34:43pm

Dokter Ririn Farabi Gelar Rapat Konsolidasi dan Bahas Program Kerja di Markas KBRD. Platmerah.net,Depok_ Calon Wakil Walikota Depok dr Ririn...

Paslon no 2 Yudhianto Mahardika Anton Timbang dan Nirna Lachmuddin  Gelar Jum’at Berkah.

Sab, 19 Okt 2024 08:00:25am

Paslon no 2 Yudhianto Mahardika Anton Timbang dan Nirna Lachmuddin  Gelar Jum'at Berkah. Platmerh.net,Kendari - Jumat berkah yang dilaksanakan di...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 175
  • Visit Today : 184
  • Visitors Total : 117069
  • Visit Total : 221925