D’ikazu  Coffe& Resto Hadir Di  Depok Dengan Konsep Rooftop

Sab, 17 Feb 2024 04:17:58pm Dilihat 637 kali author Wismo
[Sassy_Social_Share]

D’ikazu  Coffe& Resto Hadir Di  Depok Dengan Konsep Rooftop

Platmerah.net,Depok-  Telah hadir memenuhi selera anak muda Kota Depok sebuah restoran dengan konsep Rooftop di Kampung Lio, Kelurahan Depok.

Resto kaula muda Depok menawarkan pemandangan Alam Latar belakang  Setu  Rawa Besar Depok Salah  satu danau terbesar di Kota Depok.

Launching  Restore tersebut berlangsung hari ini Sabtu (17/02/2024) dengan meng gunakan adat  Jawa Timuran dan acara Sungkeman serta bagi bakso kepada ratusan warga sekitar.

Owner dari D’ikazu Coffee & Resto, Sarjuno mengatakan,peresmian sengaja menggu nakan adat jawa sekaligus mengingatkan kita kepada tradisi nenek moyang kita dalam merayakan satu peristiwa penting dalam hidup kita,ujarnya.

“Saya adalah pedagang ayam di pasar Kemiri Muka Depok, Ingin  meningkatkan usaha kami, dan pengembangan usaha dengan berjualan Bakso dan makanan lainnya kepada masyarakat Depok.

“Inspirasinya berkat omong omong bersama  warga  masyarakat lainnya di Lio untuk mendirikan Usaha Cafe&Restore.”ujar Sarjuno.

 Manager Markering D’ikazu-Wajie

Sedangkan Manajer Marketing D’ikazu Coffee & Resto, Wajie mengatakan bahwa resto yang hadir ini sekaligus juga sebuah rumah makan edukasi kepada pemuda pemudi Kota Depok menyedia kan berbagai macam makanan juga wifi gratis dan menawarkan destinasi pemandangan setu Rawa Besar kepada para pengunjung nya.

” Kami menyiapkan  kelengkapan untuk kaum muda  dengan memenuhi selera mereka dengan konsep edukasi kepada  warga Depok serta kaum muda depok”terangnya.

Dikatakan, dari seorang tukang becak dan usaha ayam di Pasar Kemiri Muka Depok, Sarjuno mewujudkan impiannya  menjadi seorang pengusaha restoran di Kampung Lio.

Ia juga; berharap kepada warga sekitar Lio untuk  dapat menerima kehadiran nya  usaha ini.(wismo).

News Feed

Proyek Pembangunan Di Kelurahan Cipayung,Depok Masih Menggunakan Anggaran Musrembang

Kam, 16 Okt 2025 07:06:17pm

Ketua  Pokmas di Kelurahan Cipayung,Depok  Adi Mukri Platmerah.net,Depok-,Depok- Pembangunan berbasis RW di wilayah Kelurahan Cipayung kecamatan...

Anggota Komisi IX DPR RI Ranny Fahd A.Rafiq Ajak Warga Depok Cerdas, Lawan Stunting Lewat Program

Rab, 15 Okt 2025 10:57:24pm

Anggota Komisi IX DPR RI Ranny Fahd A.Rafiq Reses diPondok Jaya ,Cioayung,Depok ' Platmerah.net,Depok- Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi Partai...

Panglima TNI Mutsi 286 Pati , dari Pangdam Hasanuddin sampai Karo Infohan Kemenhan

Rab, 15 Okt 2025 10:23:50pm

Panglima TNI Jenderal Agua Subiyanto  Mutasi 286 Pati.   Platmerah.net,Jakarta- Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto melakukan mutasi dan...

Media Belanda: Irak Rampok Kemenangan Dari Timnas Indonesia,Sehingga Gagal ke Piala Dunia 2026

Ming, 12 Okt 2025 11:02:10pm

Foto  betsama Kesebelasan Indonesia di Stadion Alinma Bank, King Abdullah Sports City, Jeddah Platmerah.net,Jakarta - Impian Timnas Indonesia untuk...

Ikabento Gelar Kajian Islami,Hidup Sehat Ala Rosulullah..

Ming, 12 Okt 2025 02:17:46pm

Ikabento Gelar Kajian Islami,Hidup Sehat Ala Rosulullah..   Platmerah.net,Depok-Kajian Islam ikatan Keluarga Benteng Barito (Ikabento) Hidup...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 1076
  • Visit Today : 1105
  • Visitors Total : 384452
  • Visit Total : 685942