Petahana Ketua LPM Kelurahan Ratu Jaya Pandu Kembali Terpilih

Sen, 28 Nov 2022 07:59:24am Dilihat 814 kali author Wismo
[Sassy_Social_Share]

Kandidat Mulyadi,Petahana Pandu,Lurah Ratu Jaya Bambang Sugiarto dan  tokoh masyarakat.

Platmerah.net,Depok-
Melalui putaran kedua Pandu (petahana) kembali terpilih menjadi Ketua LPM Ratujaya untuk 5 tahun kedepan dengan perolehan 19 suara sedangkan Mulyadi 14 suara pada pemili han yang berlangsung di Aula Kelurahan setempat Minggu (27/11/2022).

Pada pemungutan suara putaran kedua, kedua kandidat kepada media menyatakan, akan legowo dan tetap berang kulan jika kalah ataupun menang.

Petahana Pandu mengatakan, “Dalam kompetisi tentu harus ada yang menang dan kalah. Bagi saya seandainya kalah atau menang kami tetap akan merangkul satu sama lain,” ujarnya.

Hal serupa, kandidat Mulyadi pun menyatakan akan legowo jika kalah dan tetap berang kulan meskipun menang.

Muklis Ketua Panitia pemilihan Ketua LPM Ratujaya menjelas kan, jumlah pemilih yang ada di Ratujaya ada 35 suara.

 

Lurah Ratu Jaya Bambang Sugiarto
Tetapi,menggunakan hak pilih 34 orang . Satu absen, lantaran ada keperluan keluar kota.

Setelah dilakukan pemilihan, perolehan suara untuk kandidat nomor 1 Mulyadi memperoleh 14 suara, sementara kandidat nomor 2 Pandu (petahana) juga mendapatkan 14 suara, sedangkan kandidat nomor 3 beroleh 6 suara.

Karena perolehan suara tertinggi dua kandidat draw, maka dilakukan pemilihan suara putaran kedua yang digelar pada pukul 14,00 WIB.

Pandu mengaku bersyukur bisa melanjutkan pekerjaan rumah (PR) yang sedang berjalan saat ini seperti pem buatan Drai Nase, Rumah Tidak Layak Huni RTLH dan Jalan Lingkungan.

Menyinggung target kedepan Pandu yakni Musrenbang untuk program 2023. “Untuk itu,pihaknya akan melakukan konsolidasi dengan para RW dan pengurus wilayah lainnya untuk pencapaian suksesnya program kerja di 2023 kede pan.”terangnya.

Ia menambahkan,” pihaknya akan melanjutkan pekerjaan yang sedang berjalan saat ini oleh Pokmas dan akan segera kita percepat, kedepannya kita juga akan melakukan konsoli dasi dengan para RW untuk pra Musrenbang.”pungkas Pandu .(wismo).

 

 

News Feed

Dalam Porprov Jabar 2026 Depok,Bogor Dan Bekasi Berbagi Tugas

Sen, 20 Okt 2025 09:45:42am

  Platmerah.net,Depok- Terkait kegiatan besar tersebut Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Depok menggelar Rapat Pleno...

Menteri  LH Apresiasi  Kerja Bhakti Warga  Di Kali Cipinang, KOPI Hadiri.

Ming, 19 Okt 2025 10:39:39am

Menteri  LH Apresiasi  Kerja Bhakti Warga  Di Kali Cipinang, KOPI Hadiri. Platmerah.net,Depok-Di pagi hari yang cerah,Ratusan masyarakat...

Temu Kangen Dan Mila’d President Prabowo Subianto ke 74, Momentum Partai Depan

Ming, 19 Okt 2025 09:27:41am

Sekjen DPC Par tai Gerindra Depok H Hamzah Platmerah.net,Depok- Ratusan kader partai Gerindra Kota Depok dari 11 pac yang ada di kota Depok hadir...

Rakor PORTINA Depok usulkan cabor Ngubek Empang

Sab, 18 Okt 2025 09:27:23pm

Goto Bersama  Fortuna Depok Platmerah.net,Depok-Persatuan Olahraga Tradisional(PORTINA) Depok menggelar Rapat Koordinasi(RAKOR) Sabtu 18 Oktober...

Pemotongan Tumpeng Me nandai Acara Temu Kangen Dan Milad Presiden Prabowo Subianto ke 74

Sab, 18 Okt 2025 08:30:00pm

Pemotongan Tumpeng Me nandai Acara Temu Kangen Dan Milad Presiden Prabowo Subianto ke 74   Platmerah.net,Depok-DPCPartai Gerindra kota Depok...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 951
  • Visit Today : 1051
  • Visitors Total : 389297
  • Visit Total : 691335