Terkait sembako di pendam,Serikat Rakyat Miskin Depok.Akan Geruduk JNE Setempat

Sen, 1 Agu 2022 06:44:30pm Dilihat 1376 kali author Wismo
[Sassy_Social_Share]

Terkait sembako di pendam,Serikat Rakyat Miskin Depok akan Geruduk JNE.

Platmerah.net,Depok-Pasca ditemukan nya timbunan Sembako di lahan milik warga yang berlokasi di Tirtajaya Sukmajaya Depok,beberapa Element Masyarakat yang tergabung dalam Serikat Rakyat Miskin Depok(SRMD) akan mengadakan aksi Demo di kantor JNE Tirtajaya pada Kamis 4 Agustus 2022.


Aksi unjuk rasa ke kantor JNE menuntut agar oknum-oknum JNE yang diduga terlibat dalam kasus ini segera dipecat dan kasusnya dibawa ke ranah hukum, ujar Ketua SRMD Moch.Syahril. aktifis Muda Depok.

Lebih lanjut ia mengatakan bahwa rakyat miskin membutuhkan sembako,rakyat miskin banyak yang lapar,tapi mengapa sembako sebanyak itu malah di pendam,bukan dibagi bagikan pada rakyat.

” Itu kan sembako berasal dari pemerintah,yang harusnya dibagikan pada rakyat yang kesusahan akibat terdampak Kovid 19, loh kok malah dipendam. Ada apa ini? Jangan-jangan ada udang di balik batu,kami rakyat miskin marah besar,” ujarnya.

Seperti diberitakan di berbagai media,bahwa sembako sebanyak 1(satu) konteiner diduga di Pendam oleh JNE Tirtajaya dengan tujuan tak jelas, sembako tersebut di pendam di tanah milik salah seorang warga yakni Rudi Samin SE,tanpa seijin pemilik tanah.”Betul,mereka(JNE Tirtajaya red) menanam sembako ditanah saya tanpa ijin,dan ini akan saya bawa keranah hukum” ujar Tokoh muda Depok yang dikenal Vocal ini.(wis).

News Feed

Bambang Sugiharto Tempati Jabatan Baru Sebagai Sekel Kelurahan Bhakti Jaya

Sel, 30 Sep 2025 10:24:51pm

Cmat Sukmajaya  Christin Desima Arthauli Tandatangani Berita acara dudampingi Ari Basuki (baju me rah) Dan Bam bang Sugiarto (baju Abu...

Wilson Lalengke Dijadwalkan Berpidato di Komite Keempat PBB tentang Isu Sahara Maroko dan Hak Asasi Manusia

Sel, 30 Sep 2025 09:44:18pm

              Wilson Lalengke  Platmerah.net,Jakarta - Aktivis hak asasi manusia dan jurnalis senior Indonesia, Wilson Lalengke, akan...

Audensi Pengurus PWI Depok dengan Kepala BPN Depok dan Jajarannya.

Sel, 30 Sep 2025 01:06:10pm

Platmerah.net,Depok- Dalam kurun waktu singkat sejumlah capaian nyata, mulai dari penanganan tunggakan berkas, pelayanan publik yang lebih...

Audiensi AWP Terkait Proyek Abrasi Rp 4,9 Miliar di Sindangjaya Kembali Ditunda BPBD Tasikmalaya

Sen, 29 Sep 2025 10:25:22pm

         Ketua DPD AWP Ade Hera Plstmerah.net,Tasikmalaya-Upaya audiensi yang diajukan oleh Aliansi Wartawan Pasundan (AWP) kepada Badan...

Cavin Fernanda Hadian, Winner Challenge Boxing Di Laga Ciamis Fighting Series 2

Sen, 29 Sep 2025 08:55:00pm

Cavin Fernanda Hadian, Winner Challenge Boxing Di Laga Ciamis Fighting Series 2   Platmerah.net,Tasikmalaya-Merintis dari motivasi keinginanya...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 36
  • Visit Today : 36
  • Visitors Total : 388382
  • Visit Total : 690320