ANS dan Warga Kecamatan Cipayung Laksanakan Sholat Istisqo

Rab, 4 Okt 2023 10:16:51pm Dilihat 572 kali author Wismo
IMG-20231004-WA0048-768x458_1
[Sassy_Social_Share]

 

 

ANS dan Warga Kecamatan Cipayung Laksanakan Sholat Istis

Platmerah.net,Depok -Kemarau panjang melanda, wilayah Kota Depok mengakibat kan krisis air bersih berbagai wilayah di Kota Depok.

Dari data yang ada wilayah Kota Depok yang mengalami krisis air yakni,Kecamatan Cipayung, Sa wangan, Sukmajaya, dan Keca matan Cilodong.

Krisis air bersih di 25 Kelurahan pada lima Kecamatan tersebut, sangat dirasakan dampaknya menimpa keseharian ribuan para Warga masyarakat Kota Depok.

DiHalaman Kantor Walikota Depok Suasana Sholat Istiqo  dengan Imam KhMohamad Idris

Terkait hal tersebut Wali Kota Depok KH. Mohammad Idris akhirnya menerbitkan surat edaran dan himbauan, agar para jajarannya serta warga masyarakat kota Depok menggelar Shalat Istisqo

Edaran itu dilaksanakan serentak di sebelas kecamatan Rabu (4/10-2023), tepatnya Pk.07.00 WIB. Shalat Itisqa untuk wilayah tingkat Kota Depok, digelar di Lapangan Balaikota Depok dipimpin langsung Walikota dan diikuti o para ASN .

Di Kecamatan Cipayung berlangsung Rabu 04 Oktober 2023 pagi di ikuti seluruh ASN, para Ketua LPM, Lurah, Masyarakat sekitar wilayah Cipayung, dengan imam dan khatib Ketua MUI Kecamatan KH. Drs, Syamwari.

Di wilayah kecamatan Cipayung sendiri tercatat ratusan warga di RW01,07,dan 08 Kelurahan Ratu Jaya mengalami krisis air buat kebutuhan mandi cuci dan kakus Mck.

Sedangkan di Kelurahan Bojong Pondok Terong di RT 06 /RW 08 puluhan KK mengalami kekeringan.

Di lokasi tersebut warga secara secara gotong royong berbagi air bersih kepada tetangganya yang membutuhkan air bersih,di rumah Ketua RT006/RW 08.

Dengan menggunakan galon besar mereka antri di depan rumah ketua RT 006 Supriadi 50 tahun.

Sebenarnya kami mendapat bantuan untuk mengatasi krisis air bersih dari seorang Caleg dari Dapil Saboci (Sawangan- Bojong sari. dan Cipayung) dengan suka rela ia datang membawa tanki air dan satu unit mesin semi jet pam,terang Supriadi.

“Alat tersebut sudah kami pasang. di dekat rumah kami agar memu dahkan pengawasan dan perawa tan.” ujar Supriadi.(wismo).

 

News Feed

Ketua Komisi B DPRD Depok Hamzah SS.MM Sambangi Warga Kelurahan Sukamaju Cilodong.

Sab, 4 Okt 2025 11:29:44pm

  Ketua Komisi B DPRD Depok Hamzah SS.MM    Platmerah.net,Depok- Anggota. DPRD Kota Depok Dapil Cilodong -Tapos,Cimanggis Hamzah SE....

Galang Keberlanjutan GK  Center Dukung Timnas Lolos Piala Dunia

Sab, 4 Okt 2025 08:29:43pm

Galang Keberlanjutan GK  Center Dukung Timnas Lolos Piala Dunia Platmerah.net, Jakarta- Dalam rangka memberikan dukungan penuh kepada Timnas...

Dalam  Resesnya Di Kelurahan Abadijaya, Haji.Turiman, Gelontorkan Modal Bergulir @15 Juta Rupiah

Sab, 4 Okt 2025 01:02:23pm

    Platmerah.net,Depok- Haji Turiman SE Anggota DRS Depok Dapil Sukmajaya mengatakan, dalam melaksanakan reses, ada beberpa yang perlu...

Ratusan Jemaah Karyawan dan Masyarakat Kecewa Tidak Dapat Sholat Jum’at di Mesjid Baitul Kamal Depok.

Jum, 3 Okt 2025 03:40:09pm

Ratusan Jemaah Karyawan dan Masyarakat Kecewa Tidak Dapat Sholat Jum'at di Mesjid Baitul Kamal Depok. Platmerah.net,Depok-Puluhanbahkan ratusan ...

Kolektif Kreatif Singapura Mengukir Sejarah dengan Film Dokumenter Perintis tentang Perjalanan Kopi Indonesia

Kam, 2 Okt 2025 09:17:31pm

  Platmerah.net, Jakarta – Rebeltech Collective, sebuah kolektif kreator konten yang berbasis di Singapura, dengan bangga mengumumkan bahwa film...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 493
  • Visit Today : 521
  • Visitors Total : 388839
  • Visit Total : 690805