Partai Buruh Kota Depok Lakukan Konsolidasi..
Platmerah.net,Depok– Partai Buruh adalah sebuah partai politik di Indonesia yang didirikan pertama kali pada tanggal 28 Agustus 1998. Partai politik ini pernah menjadi peserta Pemilu 1999, Pemilu 2004, dan Pemilu 2009.
Partai Buruh hadir untuk memberikan akses yang sama untuk seluruh rakyat terhadap pekerjaan, upah, jaminan sosial dan hak dasar manusia.
Terkait hal tersebut Partai Buruh Kota Depok melakukan konsolidasi dalam upaya menyongsong Pemilu 2024 mendatang.
Wido Pratikno SH. Ketua Exco Kota Depok.
Kegiatan dilakukan di rumah makan dapur wonogiri Jalan Tole Iskandar No.7, BBM, Depok Tengah, Rabu (24/05/2023).
Ketua Exco Partai Buruh Kota Depok, Wido Pratikno dalam sambutannya mengajak para bacaleg untuk segera bergerak melakukan konsolidasi ke bawah, membuat posko oranye (posko pelayanan kepada masyarat). SaSaTu (Salam Satu Pintu) dengan datang dari rumah kerumah), memberikan penjelasan tentang Partai Buruh, mengajak dan minta dukungan dengan prinsip 3S (Salam, Senyum, Sapa),” papar Wido.
Exco Partai Buruh Kota Depok lakukan konsolidasi kegiatan konsolidasi di lanjut dengan Zoom Meeting bareng mendengarkan paparan Konsolidasi Nasional Bakal Calon Legislatif Partai Buruh.(Wismo).
Langkat -Platmerahnet. Kabupaten Langkat merupakan salah satu kabupaten di Sumatera Utara yang sebagian masyarakat menggantungkan hidup pada sektor...
Hari Tanpa Tokok Se Dunia Kecamatan Beji Canangkan RW 12 Sebagai Lokus Kawasan Tanpa Rokok. Platmerah.net,Depok-Hari Tanpa Rokok Se-Dunia di...
Begal Resahkan Warga Rombongan Begal Kejar Tiga Remaja Di Tugu Api Rawa Geni Platmerah.net,Depok- Warga Rawa Genih Ratu Jaya Kecamatan...
Anggota DPRD Diduga Intervensi Pemilihan Ketua RW Di Cimpaeun. Platmerag.net,Depok- Pemilihan ketua RW 09 kelurahan Cimpaeun kecamatan Tapos...
Samsudin SE sponsori Turnamen Sepakbola Persatuan Persikal Cup 2023. Platmerah.net,Depok-Sl Turnamen Sepakbola Piala Persatuan Persikal U-33....