Polandia Bakal Melakukan Investigasi, Jatuhnya Rudal Buatan Rusia

Rab, 16 Nov 2022 10:23:55am Dilihat 812 kali author lili purwakarta
[Sassy_Social_Share]

WARSAWA – Presiden Polandia Andrzej Duda mengatakan pihaknya belum tahu siapa yang menembakkan rudal buatan Rusia yang jatuh di wilayahnya. Dia mengatakan pemerintah Polandia bakal melakukan investigasi bersama tim dari Amerika Serikat (AS) terkait insiden itu.

“Kami tidak tahu siapa yang menembakkan rudal itu,” kata Duda seperti dilansir CNN, Rabu (16/11/2022).

Rudal itu menyebabkan ledakan di Przewodow yang merupakan kota kecil dekat perbatasan Ukraina. Dua mencatat bahwa rudal itu ‘kemungkinan besar diproduksi di Rusia’.

“Kami bekerja dengan tenang dan dengan cara yang sangat tenang,” kata Duda dalam pidato dari Biro Keamanan Nasional di Warsawa itu. Dilansir dari detik.com

Dia juga mendesak semua pihak untuk tenang dan meyakinkan dukungan negara sekutu NATO. Duda mengatakan AS mengirimkan para ahli untuk menyelidiki lokasi jatuhnya rudal tersebut sebagai bagian dari operasi bersama.

News Feed

Memberatkan Masyarakat, PKB Minta Study Tour Dihapus

Sen, 13 Mei 2024 03:13:13pm

Memberatkan Masyarakat, PKB Minta Study Tour Dihapus Platmerah.net,Depok-Tragedi kecelakaan bus yang ditumpangi siswa SMK Lingga Kencana, Depok 11...

Partai Buruh Kota  Depok Meminta  Pemerintah Keluarkan Peraturan Ketat Terkait Pelaksanaan Study Tour

Sen, 13 Mei 2024 11:36:20am

Partai Buruh Kota  Depok Meminta  Pemerintah Keluarkan Peraturan Ketat Terkait Pelaksanaan Study Tour Platmerah.net,Depok- Unjuk rasa ratusan...

Depok Perlu Hubungan Koneksitas Yang Lebih Baik Lagi Dengan Pemerintahan Pusat..

Jum, 10 Mei 2024 10:26:45pm

  Depok Perlu Hubungan Koneksitas Yang Lebih Baik Lagi Dengan Pemerintahan Pusat..   Platmerah.Net,Depok- Kembali terbentuk Tim Relawan...

Basis 24 Gelar Bakti Sosial Periksa mata dan Pembagian Kaca Mata Gratis di Cisalak Pasar Depok

Rab, 8 Mei 2024 11:13:28pm

Basis 24 Gelar Bakti Sosial Periksa mata dan Pembagian Kaca Mata Gratis di Cisalak Pasar Depok Platmerah.Net,Depok-Kembali mengalir dukungan masyara...

Deklarasi Enam Partai Lakukan Perubahan pada Pilkada Kota Depok

Rab, 8 Mei 2024 07:10:37pm

Deklarasi Enam Partai Lakukan Perubahan pada Pilkada Kota Depok Platmerah.Net,Depok- Deklarasi Enam Partai Politik di Kota Depok melakukan...

Baca Juga

Berita Terbaru

International

Fokus

Visitor

  • Visitor Today : 4
  • Visit Today : 4
  • Visitors Total : 77264
  • Visit Total : 143511